Blak-Blakan, Kepala Desa Toddo Pulia: KKN STIBA Makassar Jadi Incaran di Bulan Ramadan

(STIBA.ac.id) Maros – Mahasiswa KKN VIII STIBA Makassar menggelar Lokakarya Desa di Kantor Desa Toddo Pulia, Kecamatan Tanralili, Kabupaten Maros, Selasa, 04 Maret 2025. Acara ini menjadi wadah untuk memperkenalkan program kerja KKN sekaligus mempererat sinergi antara mahasiswa, pemerintah desa, serta masyarakat setempat. Lokakarya ini diawali dengan pembukaan oleh Muh. Rasyid Sahi, yang bertindak sebagai […]

Loading

Mahasiswa KKN VIII STIBA Makassar Gelar Seminar Desa di Samangki

(STIBA.ac.id) Maros – Mahasiswa KKN VIII STIBA Makassar resmi menggelar Seminar Desa di Desa Samangki, Kecamatan Simbang, Kabupaten Maros pada Selasa (4 Maret 2025). Bertempat di Kantor Desa Samangki, acara ini dihadiri oleh Kepala Desa, Camat, perangkat desa, tokoh masyarakat, serta pengurus TPA setempat. Acara ini menandai dimulainya dua bulan penuh pengabdian di desa religius […]

Loading

Sinergi Mahasiswa dan Masyarakat: Lokakarya KKN VIII STIBA Makassar di Kelurahan Borong Sukses Terlaksana

(STIBA.ac.id) Maros – Mahasiswa KKN VIII STIBA Makassar resmi menggelar Seminar Desa atau yang lebih akrab disebut Lokakarya di Aula Kecamatan Tanralili, Selasa (4 Maret 2025). Acara ini menjadi momentum penting untuk memperkenalkan program kerja serta menjalin sinergi antara mahasiswa dan masyarakat Kelurahan Borong. Dihadiri oleh Lurah Borong, Ibu Sunarti, S.E., M.M., jajaran ASN kelurahan, […]

Loading

Ditunggu Sejak Tahun Lalu, Antusiasme Warga Tanralili Sambut Mahasiswa KKN STIBA Makassar

(STIBA.ac.id)  Maros – Semangat pengabdian terus mengalir di Kecamatan Tanralili, salah satu lokasi mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Angkatan VIII STIBA Makassar menjejakkan kaki dengan visi besar: membawa ilmu dan manfaat bagi masyarakat. Dalam wawancara eksklusif dengan Alfhabean Mahdani, Koordinator Kecamatan (Korcam) Tanralili, terungkap berbagai fakta menarik tentang KKN tahun ini, dari respons luar biasa […]

Loading

Banjir Ide, Warga Lekopancing Antusias Beri Masukan di Seminar Desa KKN VIII STIBA Makassar

(STIBA.ac.id) Maros – Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) VIII STIBA Makassar resmi menggelar Seminar Desa di Desa Lekopancing, Kecamatan Tanralili, Kabupaten Maros. Acara ini menjadi titik awal bagi seluruh program kerja yang akan dijalankan selama masa KKN serta membuka ruang sinergi dengan masyarakat. Seminar ini dihadiri oleh berbagai pemangku kepentingan, termasuk Bapak Kepala Desa Lekopancing, […]

Loading

Mahasiswa KKN VIII STIBA Makassar Hadir, Kolaborasi Wujudkan Desa Jenetaesa yang Religius

(STIBA.ac.id) Maros – Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) VIII STIBA Makassar menggelar Seminar Desa di Desa Jenetaesa, Kecamatan Simbang, Kabupaten Maros pada Senin (03 Maret 2025). Dihadiri oleh Kepala Desa Abdul Latif, perangkat desa, Imam Dusun, Ketua RT, BPD, Babinsa, Binmas, serta pengurus masjid dan TPA, seminar ini menjadi ajang sinergi antara mahasiswa dan masyarakat […]

Loading

KKN STIBA Makassar Hadirkan Program Berkelanjutan di Desa Benteng Gajah

(STIBA.ac.id) Maros  –Mahasiswa KKN VIII STIBA Makassar resmi menggelar Seminar Lokakarya, menandai dimulainya rangkaian pengabdian yang akan meninggalkan jejak bagi masyarakat Desa Benteng Gajah. Acara ini dihadiri oleh Dosen Pembimbing Lapangan (DPL), Kepala Desa beserta jajaran, Kepala KUA dan staf, para kepala dusun, kepala RT, serta tokoh masyarakat. Kehadiran mereka menjadi bukti kuatnya sinergi antara […]

Loading

Pertama Kali! Mahasiswa KKN STIBA Makassar Siap Taklukkan Tantangan di Desa Tompobulu

(STIBA.ac.id) Maros – Desa Tompobulu, Kecamatan Tompobulu, Kabupaten Maros, menjadi saksi lahirnya jejak pengabdian mahasiswa KKN VIII STIBA Makassar yang menggelar Seminar Desa pada Senin (03/03/2025). Sebagai program perdana di desa ini, acara tersebut dihadiri oleh Kepala Desa Andi Asriadi Sirajuddin, perwakilan Koordinator Kecamatan (Korcam) Muhammad Nur Sayyid, perangkat desa, tokoh masyarakat, serta mahasiswa dan […]

Loading

Sinergi KKN VIII STIBA Makassar dan Desa Allaere: Langkah Nyata untuk Pengabdian Berkelanjutan

(STIBA.ac.id) Maros –  Mahasiswa KKN VIII STIBA Makassar resmi menggelar Lokakarya Program Kerja di Aula Desa Allaere, Kecamatan Tanralili, Kabupaten Maros pada Senin (03 Maret 2025 M/03 Ramadan 1446 H). Lebih dari sekadar seremoni, kegiatan ini menjadi ajang sinergi antara mahasiswa dan masyarakat dalam membangun desa melalui program-program pengabdian yang konkret dan berkelanjutan. Acara diawali […]

Loading

Mahasiswa KKN VIII STIBA Makassar Gelar Seminar Desa di Kecamatan Simbang: Sinergi Membangun Masyarakat

(STIBA.ac.id) Maros  – Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) VIII STIBA Makassar kembali menunjukkan kiprahnya dengan menggelar Seminar Desa di dua lokasi, yakni Desa Sambueja dan Desa Tanete, Kecamatan Simbang, Kabupaten Maros. Acara ini menjadi sarana diskusi strategis antara mahasiswa KKN dan masyarakat setempat. Di sini, berbagai program kerja serta mencari solusi untuk kemajuan desa dibahas […]

Loading