Sebagai bentuk partisipasi dan khidmat/pelayanan terhadap masyarakat, Pusat Pengabdian kepada Masyarakat (P2M) Ma’had Aly Al Wahdah (STIBA Makassar) kembali mengutus sejumlah mahasiswa, staf, dan dosen untuk menjadi imam tarwih selama Ramadhan 1433 H di beberapa masjid. Sebulan sebelumnya, permintaan imam telah mulai berdatangan dari beberapa masjid di Makassar dan sekitarnya, bahkan dari luar […]
![]()
